PENTINGNYA BUSINESS PLAN : 3 KRITERIA DALAM BUSINESS PLAN

PENTINGNYA BUSINESS PLAN : 3 KRITERIA DALAM BUSINESS PLAN

 

Pertanyan lainya adalah jadi bagaimana sih, cara membuat Business Plan? Nah, sekarang untuk membuat Business Plan, Anda cukup mempunyai tiga informasi penting yang harus Anda ketahui. Tiga hal ini harus ada dalam Business Plan Anda. Jadi kalau tiga hal ini ada, maka Anda berhasil menciptakan Business Plan yang efektif.Related Article : Pentingnya Business Plan : Kiat Jitu Membuat Bisnis Anda Suks[...]

5 MARKETING KEKINIAN YANG WAJIB ANDA IKUTI

5 MARKETING KEKINIAN YANG WAJIB ANDA IKUTI

 

Sebelum booming internet, sekitar awal tahun 2000-an dan sebelumnya, iklan lowongan pekerjaan marketing banyak memenuhi surat kabar. Iklan yang sama pada surat kabar yang sama, bisa tampil setiap hari selama berbulan-bulan. Tenaga marketing begitu banyak dicari perusahaan. Hampir setiap perusahaan membutuhkan tim marketing. Sayangnya, posisi ini bisa dikatakan sepi peminat serius kala itu.Marketin[...]

5 HAL PENENTU KEBERHASILAN BISNIS STARTUP

5 HAL PENENTU KEBERHASILAN BISNIS STARTUP

 

Alexander Osterwalder & Yves Pigneur melalui bukunya Business Model Generation memaparkan bahwa setidaknya ada 9 elemen penentu model bisnis yaitu , relasi pelanggan, saluran komunikasi, penawaran, segmen pasar, arus penjualan, aktivasi kunci, sumber daya kunci, mitra kunci, hingga struktur biaya. Tanpa ada salah satu elemen di dalamnya maka bisnis akan jadi sangat rapuh dan mudah goyang serta[...]

5 ILMU AJAIB AGAR JAGO JUALAN

5 ILMU AJAIB AGAR JAGO JUALAN

 

5 ilmu ajaib agar jago jualan – hai saya Tom MC ifle founder Top Coach Indonesia. teman-teman hari ini saya ingin membahas tentang orang-orang yang sukses menjadi salesman orang-orang yang gagal menjadi salesman.Orang-orang yang sukses menjadi salesman memiliki karateristik yang menarik dan ternyata orang yang gagal menjadi salesman memiliki karateristik yang Mirip. Orang-orang yang sukses menja[...]

3 RAHASIA CLOSING LEBIH BANYAK

3 RAHASIA CLOSING LEBIH BANYAK

 

3 Rahasia Closing Lebih Banyak – hai Saya Tom MC Ifle founder Top Coach Indonesia. Teman-teman diluar sana banyak sekali perusahaan besar banyak sekali banyak sekali perusahaan berkembang dan banyak sekali perusahaan yang suksesTau kah Anda mereka menjadi sukses dan berkembang karena apa, karena punya tim penjualan yang hebat. Tim Anda adalah tulang punggung anda dalam mengembangkan bisnis kalau[...]

THE ARTS OF CLOSING

THE ARTS OF CLOSING

 

Di video Saya sebelumnya Saya sudah membahas  8 usaha yang bisa membuat kekayaan luar biasa dalam bisnis Anda. Dan ternyata banyak pertanyaan dari teman- teman yang menanyakan tentang satu ilmu dari pembahasan video Saya tersebut yaitu  tentang ilmu closing.Mengenai hal tersebut , sekarang  Saya akan membahas tentang Ilmu Closing. Pasti pernah mendengar yang namanya  penjualan. Apa sih ilmu pe[...]

HUBUNGAN ROHANI DENGAN BISNIS

HUBUNGAN ROHANI DENGAN BISNIS

 

Menjalankan bisnis tidak bisa dipisahkan dari kehidupan rohani. Bahkan kegiatan ini telah lama dilakukan oleh Nabi Besar Umat Islam, yaitu Nabi Muhammad SAW. Meskipun kegiatan bisnis merupakan usaha sekuler, tetapi prakteknya tidak boleh lepas dari hukum agama yang berlaku. Untuk lebih memahaminya, berikut adalah beberapa pelajaran bisnis yang dapat diberikan oleh Nabi Muhammad ketika beliau menj[...]

4 TAHAP MEMBANGUN SISTEM MARKETING DALAM BISNIS ANDA

4 TAHAP MEMBANGUN SISTEM MARKETING DALAM BISNIS ANDA

 

Sistem ialah gabungan dari beberapa komponen yang saling berhubungan untuk mencapai satu tujuan bersama, sedangkan makna kata Marketing yaitu pemasaran. Penyatuan dari kedua kata itu berarti kerjasama antar beberapa tim dalam proses penjualan di sebuah perusahaan. Manajemen ini sangat penting dan memegang peranan penting terkait perkembangan bisnis. Pengelolaannya pun bertahap dan membutuhkan tim[...]

4 POIN TENTANG BISNIS FRANCHISE

4 POIN TENTANG BISNIS FRANCHISE

 

Franchise atau waralaba merupakan sistem mengkomersilkan bisnis yang sudah memiliki brand sangat kuat. Tugas investor yang berminat menapaki usaha melalui jalur waralaba hanya bertugas meneruskan kesuksesan yang telah dirintis pendirinya. Semua hal yang berhubungan dengan produk menjadi tanggungjawab pihak pertama (pendiri). Pelatihan manajemen produksi dan pemasaran termasuk pelayanan yang menja[...]

3 Sistemasi BISNIS YANG PALING PENTING UNTUK MENDATANGKAN PROFIT

3 Sistemasi BISNIS YANG PALING PENTING UNTUK MENDATANGKAN PROFIT

 

Anda mungkin pernah bertemu dengan seseorang yang memiliki produk yang bagus dan sangat dibutuhkan segmen pasarnya. Dan Anda yakin bahwa dia akan berhasil. Namun ironisnya saat melihat lebih dalam, usahanya malah merugi terus karena manajemen keuangannya tidak terkontrol. Jika ingin manajemen keuangan semakin baik di barengi juga dengan Strategi Marketing yang baik.Nah, Teman-teman maukah Anda [...]